Setelah minggu yang lalu kita membahas tentang mengedit template blog secara offline, kali ini kita akan membahas bagian-bagian template Blogger. Sebenarnya sudah banyak blogger yang memposting artikel tentang bagian-bagian template Blogger, tetapi dengan cara yang berbeda-beda.
Di sini saya juga ingin tampil beda Sob…hehehehehehe… kita akan mengupas tuntas bagian-bagian template Blogger. Template yang akan kita kupas tuntas adalah template Minima. Mengapa Minima??? Karena template ini merupakan template yang paling dasar dan yang paling mudah untuk dipelajari.
Artikel tentang bagian-bagian template Blogger akan saya jadikan beberapa part karena tidak memungkinkan saya jadikan satu. Betul ngga???? Hehehehehehe…
Okelah kalau begitu, langsung saja ke TeKaPe.
-----------------------------------------------------------------------------------------
<?xml version="1.0" encoding="UTF-8" ?>
<!DOCTYPE html PUBLIC "-//W3C//DTD XHTML 1.0 Strict//EN" "http://www.w3.org/TR/xhtml1/DTD/xhtml1-strict.dtd">
Ini merupakan deklarasi file XHTML pada
template Blogger dengan jenis Strict. XHTML jenis Strict digunakan untuk membuat halaman yang layout dan formatnya dikontrol penuh oleh CSS. Pada deklarasi ini tidak menggunakan tag font dan table.
<head>
<b:include data='blog' name='all-head-content'/>
<title><data:blog.pageTitle/></title>
<b:skin><![CDATA[/*
Bagian head template blog yang berisi judul blog dan awal dari kode CSS. Biasanya, di sini digunakan untuk meta tag keyword dan meta tag yang lainnya.
body {
background:$bgcolor;
margin:0;
color:$textcolor;
font:x-small Georgia Serif;
font-size/* */:/**/small;
font-size: /**/small;
text-align: center;
}
Body adalah bagian paling dasar dari bagian-bagian template lainya, body pada template blog biasanya memenuhi halaman dari browser baru setelah itu tersusun bagian-bagian lainya.
a:link {
color:$linkcolor;
text-decoration:none;
}
Kode ini untuk mengubah tampilan link pada template blog Anda.
a:visited {
color:$visitedlinkcolor;
text-decoration:none;
}
Ini untuk
mengubah tampilan link yang pernah dikunjungi.
a:hover {
color:$titlecolor;
text-decoration:underline;
}
Mengubah tampilan link jika pointer mouse berada di atas link.
a img {
border-width:0;
}
Mengubah tampilan link bergambar
Bagaimana Sobat???
Bagian-bagian Template Blogger berlanjut pada
Part 2
52 Response to "Bagian-bagian Template Blogger Part 1"
mas nanya nih klo kita pakai readmore untuk merubah warna background link read more dibagian mana ya, cuma itu yg aku belum ketemu, jadi warnanya belum bisa dirubah deh...
@1676567987614215699.0
tambahkan kode CSS ini
.rmlink a:link {
color: red;
background: black;
}
ganti red dan black dengan warna terserah Mas Dimas
semoga membantu...
Ok mas, tutorx dilanjtin ya mpe kelar..biar ta save di hp..jd lo mo edit template tinggal baca aj tutorx. Thanks ya..
thx nih udah dijawab langsung dicoba...
master seperti anda pasti hebatlah blognya, elegan, dan kelihatan profesional jadi iri saya
@4676813885530140777.0
iya Sob, nanti saya posting yg part 2
pakde dengan senang hati akan mengikuti tutor ini karena pakde memang membutuhkan informasi tentang template
@1657285728114269594.0
terima kasih juga Mas Dimas...
@6145919491997239445.0
waduh, saya masih jauh dari Master Mas,
lebih baik kita belajar sama2 Mas... :)
hebat, jadi tau dalemannya template ni.
cocok bagi saya yg rada rabun HTML :)
mantap sob! ditunggu lanjutannya.
wes, keren cuy!
aku udah bisa buat template, lihat di
kakcipaa.blogspot.com
@4211836918603874524.0
terima kasih PakDe,
lanjutannya, ditungguuuuu
@1748637563214512345.0
hwehehehe, jadi tau dalemannya??? :D
kita belajar HTML sama2 yaa... ditunggu ya artikel selanjutnya... :)
@7788126619618279884.0
wah, hebat Kak, langsung ke TKP
@1452989251595674495.0
segera saya posting lanjutannya Kak, ditunggu yaaa
ini bagian utama/atasny dari sebuah template :)
Wah bisa belajar template nih... Tak tunggu Post berikutnya!
@3070739902606135561.0
iya Sob, saya posting berurutan dari bagian atas sampai bagian bawah
@5838557064064338379.0
iya Mas, kita belajar sama-sama... ditunggu ya post selanjutnya :)
Ditunggu sob, part2x :-D..
kalo wordpress bisa gak make itu?
nih baru mak nyus...belajar template
mantab gan
mampir balik ya
nah ini yang saya cari
mampir balik ya
wah mantab banget neh,,
info yang berkualitas..
terima kasih sob dah mampir,,
tukeran link yuk sob
Halo sobat ! thanks atas kunjungannya,salam kenal !
@3398895548579956313.0
ditunggu ya Sob...
@9097542768961333664.0
ngga bisa Sob, WP kan pake script PHP, sedangkan blogspot pake XHTML...
terima kasih atas kunjungan dan komentar Sobat... :)
@6852553769547973074.0
Mak nyuss Mas... :D
Mari belajar template sama-sama Mas...
@2902375198696457636.0
mantap Gus, langsung ke TeKaPe
@3595037557458027957.0
okeh Dokter, langsung ke TKP
@4495600786163678435.0
boleh juga tuh Sob tukeran link, link blog Sobat sudah tertancap kuat di blogroll...
terima kasih Sob sudah berkunjung
@7447251675103133545.0
halo juga Sob, terima kasih telah berkunjung
salam kenal juga! :D
weeee ini baru pelajaran html nie.. keren,, lanjuyt sobat. unik nieh..
ok sobat terima kasih,,
cek sekalian follow,,
sekalian silaturahmi,,
aku pasang sekarang ia sob,,
mas saya dah follow tuh
mampir ia sekalian follow juga,,
he,,,
makasih sob,udah mau sharing,
okelah sobb thanks iinfonya nihh langsung di catattttt, di tunggu berikutnya
@3160589630832337863.0
terima kasih Sob atas supportnya
yukk kita kupas tuntas template Blogger
@8176807917050632484.0
terima kasih juga Sob sudah berkunjung, nanti saya follow balik
@950371923428902946.0
okeh Sob, langsung ke TKP
@1059090141165878536.0
terima kasih Sob atas komentar dan kunjungannya
@4253790093428235911.0
terima kasih juga Mas, ditunggu berikutnya yaa... :)
Lengkap mas . . ijin belajar HTML
thanks ya atas informasinya....
ditunggu kunjungan baliknya,
salam blogger.
@5735213285887803820.0
iya Mas Adit, silakan, semoga bermanfaat
@6235919468460559298.0
salam blogger, langsung ke TKP untuk kunjungan balik
bermanfaat...sungguh bermanfaat...soalnya gw buta HTML
Mas nanya, klo kode yg ini buat apa ya?
Variable name="bgcolor" description="Page Background Color"
type="color" default="#fff" value="#ffffff"
Dan seterusnya... (banyak banget mas)
mantaafff...tp blum sampe situ
Salam kenal gan.
Lanjutkan !
Posting Komentar
Silakan menyampaikan kritik, saran dan komentar.